Rabu, 04 Juli 2012

php time limit execution

set_time_limit(x) digunakan untuk menentukan berapa lama suatu halaman php akan dieksekusi oleh server

jika waktu yang didefinisikan di dalam fungsi time limit tersebut tercapai, maka server akan mengirimkan pesan time out

apabila kita ingin agar halaman php tersebut dapat dieksekusi sampai penuh, meskipun itu sangat lama kita bisa memasukkan nilai 0 ke dalam fungsi tersebut

set_time_limit(0);

contoh:

 

<?

set_time_limit(0);

//code program php

?>

sedangkan apabila kita isi dengan angka yang lebih dari 0 (x>0), maka halaman tersebut akan memiliki waktu eksekusi sebesar 30+x detik

waktu eksekusi default adalah 30 detik.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar